Mars Jayalah Pramuka

Minggu, 10 Juli 2011

"Pelaksanaan Kegiatan ITA JAMNAS Kabupaten Lamongan"

 ASSALAMU'alaikum Wr. Wb.

Salam Pramuka...!!!

Hai teman....
Melalui Blog ini kami dari Regu Paus (PA-GuDep SMPN 1 Lamongan) akan menceritakan tentang ITA JAMNAS yg diadakan di Kec. Ngimbang Kab.Lamongan yang diikuti oleh teman-teman kita dari SMP/MTS/sederajat  pada tanggal 9 Juli-12 Juli.

Pada Pengend tau kan apa ITA JAMNAS ITU...???

ITA JAMNAS adalah singkatan dari Ikut serTA JAMbore NASional,
di ITA JAMNAS tahun 2011 ini, banyak kegiatan yg dilakukan oleh para peserta awalnya, pada tanggal 9 Juli Para Peserta mulai membangun Tendanya  dan segera ber-siap2 untuk mengikuti
upacara pembukaan, walaupun upacara pembukaan dilakukan di lapangan yg terbuka dan sinar mentari yg panas tidak mematahkan semangat Regu Paus (regu-ku) untuk mengikuti upacara, tapi sayang aku tidak bisa mengikuti upacara pembukaan karena aku memang sedang sakit...

Kegiatan Yg Lainnya ialah Keagamaan, Olahraga, Penjelajahan, Fotografi,dan masih bbbuuuuaaannnyyyyaaaakkkk lagi...termasuk membuat blog ini.. 

ITA JAMNAS adalah kegiatan yg seru di dalam hal pramuka, di jamin tidak membuat bosan anda..Jadi klo ada kegiatan ITA JAMNAS ikuti ya plendz...



Sekian dari kami..

WASSALAMU'alaikum Wr. Wb.

5 komentar:

  1. assalamu'alaikum ido
    Blog kamu tambah lama ada kemajuan yang positif.Semoga kamu bertambah rajin untuk update konten - kontennya atau posting - postingnya. Kamu bisa memasukkan cerita kamu bersama teman2 kamu waktu ITAJAMNAS, kamu bisa memasukkan foto - foto kamu ketika ITAJAMNAs, kamu juga bisa cerita tentang kegiatan setiap harinya waktu ITAJAMNAS.
    YANG kedua , saran saya, suatu blog akan lebih baik lagi kalau pengunjung bisa interaktif atau ikut menulis, baik itu komentar, buku tamu, atau sekedar shootbox atau chat box. Nah ayo di tambah tempat untuk teman2 berinteraksi
    Yang ketiga, judul posting jangan panjang2, atau jangan lupa memberi judul posting biar di archive kamu tidak terlalu panjang judulnya.
    ayo semangat terus ya, semoga bertambah sukses

    BalasHapus
  2. eh itu kyak simbol.nya jamnas palembang lhoo :D heheh

    BalasHapus